Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2024

Menjaga Sitkamtibmas Kabupaten Tambrauw Menjelang Pilkada 2024

Gambar
Humasrestambrauw - Pada hari Jumat tanggal 26 Juli 2024 pukul 12.00 Wit, bertempat di Kampung Fef Distrik Fef Kab.Tambrauw telah dilaksanakan kegiatan penggalangan dan kordinasi oleh IPTU Sukarno (Kasat Sat Intelkam Polres Tambrauw) dan IPDA Robertto Awi (Ps.Kanit IV keamanan Intelkam Polres Tambrauw ) terhadap Bapak Kundrad Yembra dan Masyarakat marga Yembra terkait kegiatan penggalangan terhadap tim sukses, bakal calon Kepala Daerah, kelompok pendukung maupun partai politik peserta pemilu untuk siap menerima hasil Pemilukada secara damai dan tidak melawan hukum. Pertemuan singkat itu yang dikemas dalam program Jumat Curhat Adapun dalam giat tersebut disampaikan bersama - sama menjaga sitkamtibmas Kab.Tambrauw menjelang pemilukada tahun 2024 agar senantiasa aman dan kondusif. Bersama - sama membantu Polres Tambrauw dalam memberikan himbauan dan pemahaman kepada seluruh masyarakat untuk menerima hasil pemilukada tahun 2024 secara damai dan tidak melakukan aksi - aksi yang d

Ciptakan Suasana Kondusif dan Damai Melalui Minggu Kasih

Gambar
Humasrestambrauw - Untuk menciptakan suasa yang aman dan damai Polres Tambrauw melaksanakan giat Minggu Kasih, Minggu (21/07/2024). Minggu kasih yang dilaksanakan oleh Polres Tambrauw, memberikan himbauan atau menyampaikan tips aman agar masyarakat terhindar dari masalah dan mengamankan ibadah Minggu pagi di gereja. Seperti yang dilaksanakan oleh Anggota Piket Polres Tambrauw yang melaksanakan pengamanan ibadah pada Minggu pagi di salah satu gereja di distrik fef Kabupaten Tambrauw “Mari kita ciptakan suasana yang sejuk, aman dan damai jelang Pilkada 2024.

Jadikan Kegiatan Jumat Curhat Sebagai Wadah Silaturahmi Dengan Warga

Gambar
Pertemuan singkat yang dikemas dalam program Jumat Curhat itu Kapolres Tambrauw AKBP Aries Dwi Cahyanto, SHA, SIK, MH., mendengar dan menampung langsung aspirasi Warga baik terkait Kamtibmas hingga pelayanan Kepolisian.Jumat, (19/07/2024)pagi. Dalam kesempatan itu juga Kapolres Tambrauw yang menyampaikan himbauan kamtibmas kepada warga agar menjelang Pilkada serentak tetap menjaga silaturahmi dan keharmonisan antara sesama sehingga tercipta suasana yang aman dan kondusif. Kapolres juga menyampaikan bahwa Jum,at Curhat ini merupakan wadah silaturahmi antara polri dan masyarakat dengan tujuan mewujudkan situasi Kamtibmas yang aman dan nyaman serta kehadiran Polri di tengah masyarakat dapat lebih dirasakan. Kapolres juga menghimbau kepada seluruh elemen masyarakat menjelang Pilkada Serentak agar tetap menjaga keamanan dilingkungan masing-masing dan bahu membahu dengan pihak kepolisian dalam mewujudkan situasi Kamtibmas yang kondusif diwilayah Kabupaten Tambrauw. “tidak terprov

Pengamanan Ibadah Minggu Pagi

Gambar
Polres Tambrauw melaksanakan giat Minggu Kasih berupa pengamanan gereja dalam rangka pelaksanaan Ibadah Kebaktian di Gereja Minggu (14/07/2024).   Pengamanan yang dilaksanakan melalui giat Minggu Kasih bertujuan untuk memberikan rasa nyaman dan aman bagi para Jemaat saat melaksanakan ibadah Kebaktian Minggu pagi di Gereja. Kapolres Tambrauw AKBP Aries Dwi Cahyanto, SH, SIK, MH., mengatakan bawasannya kegiatan Minggu Kasih yang dilaksanakan Personil Polres Tambrauw selain bertujuan memberikan rasa aman dan nyaman bagi umat Kristiani yang sedang menjalankan ibadah, kegiatan ini juga bertujuan agar umat Kristiani dapat melaksanakan Ibadah di hari minggu ini dengan khidmat. Pengurus Gereja dan Jemaat Gereja mengucapkan terima kasih kepada pihak Kepolisian khususnya Polres Tambrauw yang telah melaksanakan pengamanan acara Minggu Kasih dengan memberikan pengamanan dalam prosesi kegiatan Ibadah Kebaktian Minggu ini.

Pesan Masyarakat Dalam Menjaga Kamtibmas Guna Mewujudkan Pilkada 2024 Yang Aman Dan Sukses

Gambar
Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024, Polres Tambrauw menggelar Jumat Curhat yang sudah menjadi agenda rutin mingguan dengan Focus Group Discussion (FGD) bersama masyarakat. Polres Tambrauw siap menampung aspirasi masyarakat. Kali ini Polres Tambrauw mengemas agenda Jumat Curhat dengan mengadakan Forum Grup Diskusi (FGD). FGD yang dilaksanakan di aula Polres Tambrauw) bersama Masyarakat. Kegiatan yang dikemas dalam Jumat Curhat bersama Kapolres ini, merupakan wujud kepedulian Polri terhadap setiap permasalahan yang terjadi ditengah-tengah masyarakat. Selain untuk mendengarkan keluh kesah warga juga sebagai upaya mempererat silahturahmi. “Jumat curhat ini, merupakan implementasi Polri hadir di tengah-tengah masyarakat untuk mencari solusi di setiap permasalahan yang dihadapi. Sehingga tercipta solusi yang tepat dalam mendukung situasi kamtibmas,” kata AKBP Aries Dwi Cahyanto, SH, SIK, MH., Kapolres Tambrauw juga mengajak warga untuk bersama menjaga keamanan jelan

Minggu Kasih, Polres Tambrauw Berikan Pengamanan Ibadah Kebaktian Minggu Pagi Di Gereja

Gambar
Polres Tambrauw melaksanakan giat Minggu Kasih berupa pengamanan gereja dalam rangka pelaksanaan Ibadah Kebaktian di Gereja Minggu (07/07/2024).   Pengamanan yang dilaksanakan melalui giat Minggu Kasih bertujuan untuk memberikan rasa nyaman dan aman bagi para Jemaat saat melaksanakan ibadah Kebaktian Minggu pagi di Gereja. Kapolres Tambrauw AKBP Aries Dwi Cahyanto, SH, SIK, MH., mengatakan bawasannya kegiatan Minggu Kasih yang dilaksanakan Personil Polres Tambrauw selain bertujuan memberikan rasa aman dan nyaman bagi umat Kristiani yang sedang menjalankan ibadah, kegiatan ini juga bertujuan agar umat Kristiani dapat melaksanakan Ibadah di hari minggu ini dengan khidmat. Pengurus Gereja dan Jemaat Gereja mengucapkan terima kasih kepada pihak Kepolisian khususnya Polres Tambrauw yang telah melaksanakan pengamanan acara Minggu Kasih dengan memberikan pengamanan dalam prosesi kegiatan Ibadah Kebaktian Minggu ini.

Jumat Curhat, Kapolsek Sausapor Tatap Muka Bersama, Kepala Kampung Dan Para Tokoh Elemen Masyarakat

Gambar
Kegiatan Jum,at Curhat merupakan agenda rutin mingguan yang dilakukan oleh Polres Tambrauw Polda Papua Barat dan Polsek Jajaran. Jum,at 05//07/24 sekira pukul 09.00, bertempat di alaman Polsek Sausapor, Kapolsek Sausapor Ipda Yehezkiel Christoper Hasiholan Manurung, S.Tr.K., melaksanakan Kegiatan Jumat Curhat yaitu Tatap Muka dengan Tripika, Kepala Kampung, dan Para Tokoh/Elemen masyarakat   Tujuannya adalah menampung aspirasi masyarakat dari berbagai kalangan guna menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan Kondusif di wilayah Distrik Sausapor menjelang Pilkada di bulan november mendatang.   Saya selaku Kapolsek Sausapor selalu berkoordinasi dengan Danramil Sausapor dan Kepala Distrik Sausapor dalam pembinaan Kamtibmas. Saya mohon dukungan dan kerjasama Bapak/Ibu Pimpinan Bank BRI/Bank Papua, Para Kepala Kampung, Para tokoh, baik Agama,.Masyarakat, Adat, Kepala Suku, Pemuda dan toko Perempuan untuk menjaga stabilitas keamanan yang di wilayah Distrik Sausapor dan Distrik